Tak hanya memadamkan api, petugas Damkar juga bertugas membantu warga dalam berbagai hal. Warga meminta tolong Damkar untuk mengambilkan bola dalam got.
KPK akan menjadwalkan pemanggilan Hasto Kristiyanto untuk diperiksa pekan depan. Pengacara Hasto mengatakan kliennya belum menerima surat panggilan tersebut.
Kapolri Jenderal Sigit meresmikan jalan dan saluran irigasi di Desa Garongan, Kulonprogo. Sigit berharap Desa Garongan menjadi salah satu wilayah lumbung padi.